Ego tak perlu melebihkan keadaan
bila hanya mencuri perhatian dari pemilik hati
Ego ..
hanyalah satu bentuk bantahan halus
dimana penolakan tak langsung tersampai
hingga membentuk kehendak yang harus di maui
Ego ..
juga baik untuk kesehatan Asmara
dimana ada tolak ukur untuk mengingatkan pasangannya
tetapi
Ego juga sebuah kehancuran
bila ditelaah dengan dan tanpa memikirkan kepentingan lainnya
Salam manis Egoku
bila hanya mencuri perhatian dari pemilik hati
Ego ..
hanyalah satu bentuk bantahan halus
dimana penolakan tak langsung tersampai
hingga membentuk kehendak yang harus di maui
Ego ..
juga baik untuk kesehatan Asmara
dimana ada tolak ukur untuk mengingatkan pasangannya
tetapi
Ego juga sebuah kehancuran
bila ditelaah dengan dan tanpa memikirkan kepentingan lainnya
Salam manis Egoku